Image of Jejak nostalgia : jatuh bangun menjadi wartawan

Text

Jejak nostalgia : jatuh bangun menjadi wartawan



Mengabarkan peristiwa di media massa wajib mengikuti etika dan kaidah jurnalistik. Tidak seperti sekarang, ketika setiap orang bisa menjadi pengabar peristiwa apa saja dan menulis sesuka hatinya di ruang-ruang media sosial. Seorang wartawan wajib menaati rambu-rambu jurnalistik dengan melaporkan peristiwa secara jujur, bersih, berimbang, melalui upaya cek, cek, dan cek.

Beberapa kisah juga jeli memotret kebersamaan, saling asah-asih-asuh, dan berdiskusi, yang membuat Kompas menjadi tempat belajar yang luar biasa. Tempat setiap wartawan mengasah hati dan otak, menjadikan Kompas sebagai media massa yang menjelaskan duduk perkara peristiwa dan menyuarakan amanat hati nurani rakyat.


Ketersediaan

B02697070.409 PAT jTersedia
B02699070.409 PAT jTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
070.409 PAT j
Penerbit Kompas : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xi,140 p. : 21 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-346-183-2
Klasifikasi
070.409
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this